Perbedaan dan Ciri-ciri Prenjak Tamu Jantan dan Betina Secara Akurat

prenjak tamu jantan dan betina

Butuh waktu dan pengalaman untuk mengetahui perbedaan jenis kelamin jantan dan betina burung prenjak tamu. Bagi seseorang yang sudah berpengalaman, tentunya untuk mengetahui ciri-ciri prenjak tamu jantan dan betina memang sangat mudah, namun untuk bagi seseorang yang baru mengetahuinya, akan sulit untuk mengetahuinya. Cara Membedakan Prenjak Tamu Jantan dan Betina Hal yang paling menonjol utuk … Read more

Cara Mengobati Burung Merpati Masuk Angin dan Kembung

burung merpati masuk angin

Permasalah dalam merawat burung merpati bisa di sebabkan oleh beberapa hal, seperti faktor cuaca yang mempengaruhi hal tersebut. Perubahan cuaca ke musim hujan terkadang dapat berefek pada burung merpati, salah satunya adalah burung merpati menjadi masuk angin dan kembung temboloknya. Ya, meskipun masuk angin, namun hal tersebut sebaiknya jangan di anggap remeh, karena dapat menggangu … Read more

Vitamin B untuk Burung: Manfaat, Dampak, Jenis dan Cara Mencukupinya

Vitamin B Komplek untuk burung

Vitamin burung memang beragam dengan kandungan yang dimilikinya, seperti kandungan vitamin B yang mungkin sebagian pembaca sudah mengetahuinya. Dari kandungan vitamin B saja, ada beberapa jenis, seperti Vitamin B12 (cyanocobalamin), B1 (thiamine), B5 (pantotenic acid),  B2 (riboflavin), B9 (folic acid), B3 (niacin), B7 (biotin) dan B6 (pyridoxine). Dari beragam jenis vitamin B yang seperti kami … Read more

Cara Memilih Vitamin untuk Burung Kicau yang Tepat

cara memilih vitamin burung

Sebagian pembaca mungkin pernah melihat atau bahkan pernah memberikan multivitamin pada burung peliharaannya, dengan harapan dengan memberikan vitamin dapat membuat burung menjadi rajin untuk berkicau. Ya, salah satu cara dalam memelihara burung kicau, memberikan vitamin merupakan hal penting untuk di lakukan untuk menjaga-jaga burung kekurangan vitamin, sebagai asupan tambahan dalam menjaga kesehatan burung agar menjadi … Read more

Manfaat Kencur dan Merica untuk Burung Perkutut Menjadi Sehat dan Gacor

manfaat kencur untuk perkutut

Banyak jenis tanaman herbal yang berada di Indonesia, salah satunya adalah merica dan juga kencur. Sebagian dari pembaca mungkin pernah mendengar, burung perkutut di berikan kencur dan merica, dan mungkin juga anda masih belum mengetahui tentang khasiat yang di dapatkan ketika burung di berikan herbal tersebut. Manfaat Merica dan Kencur untuk Perkutut Kecur dan merica … Read more

Cara Merawat Burung SRDC ( Sikatan Rimba Dada Coklat ) Agar Rajin Bunyi

burung sikatan rimba dada coklat

Burung sikatan rimba dada coklat atau biasa di sebut dengan burung SRDC memiliki peminat tersendiri karena memiliki suara yang bervariasi dan merdu. Ketika hidup di alam liar, burung sikatan rimba dada coklat sering di temukan di sekitar dedaunan pohon atau semak-semak dekat dengan permukaan tanah dan terkadang turun ke dasar tanah untuk mencari makan. Ketika … Read more

Burung Pleci Papua: Suara, Habitat, Ciri-ciri, Makanan dan Spesiesnya

burung pleci papua

Di papua sana, banyak sekali jenis burung yang indah, seperti burung cendrawasih dan berbagai macam hewan lainnya yang memukau dunia. Salah satu burung yang berada di papua sana, salah satunya jenis burung pleci atau burung kacamata yang memiliki irama kicauan yang mnegalun dan indah. Alam literatur international perburungan, burung pleci papua di sebut juga dengan … Read more

Manfaat Biji Pepaya untuk Kesehatan Burung dan Cara Pemberiannya

biji pepaya untuk kesehatan burung

Sebagian pembaca sekalian mungkin sudah tidak asing ketika memberikan pakan buah-buahan untuk burung jenis pemakan buah-buahan, termasuk memberikan burung dengan buah pepaya. Ya, pepaya merupakan salah satu makanan yang sangat di sukai oleh burung pemakan buah-buahan. Namun, tahukah kamu, bahwa biji dari buah pepaya juga bisa di berikan untuk burung peliharaan untuk menjaga kesehatan burung … Read more

11 Manfaat Sarang Burung Walet untuk Kesehatan dan Kecantikan

sarang burung walet untuk kesehatan

Sarang walet terbuat dari air liur dari burung walet itu sendiri, dimana ketika membuat sarang, burung walet menggunakan air liurnya sendiri untuk tempat bersarangnya. Dalam membudidayakan sarang walet, biasanya Setelah sarang burung walet berkumpul banyak, biasanya sering di jual untuk di jadikan sup dan digunakan untuk dimanfaatkan untuk kesehatan dan kecantikan. Salah satu Negara yang … Read more

Download Suara Burung Hwamei/Wambi Mp3 ( Tembakan, Masteran dan Betina )

suara-burung-hwamei

Burung Hwamei (Garrulax canorus) atau burung yang biasa di sebut juga dengan burung wambi memiliki peminat dari kalangan pecinta burung ocehan. Burung Hwamei merupakan burung yang berasal dari china Selatan, dimana suara kicauan dari burung ini sangat menarik perhatian para kicaumania Indonesia karena suara kicauannya. Bukan hanya terkenal di kalangan kicau mania China, burung hwamei … Read more