Jenis Lovebird Lengkap dengan Ciri-ciri, Harga dan Gambarnya

Jenis Jenis Lovebird

Jenis Lovebird – Lovebird yang biasa di sebut juga dengan Burung Labet merupakan jenis burung kicauan yang memiliki peminat yang banyak di Indonesia. Selain dari memiliki kicauan khas yang menjadi daya tarik para kicau mania, akan tetapi bentuk tubuh dan terutama warnanya menjadikan daya tarik tersendiri yang menjadi incaran seseorang untuk memeliharanya.  Selain dari kualitas … Read more

Ciri-ciri Lovebird Violet, Jenis dan Harga Terbaru

gambar lovebird violet

Lovebird memiliki berbagai macam jenis, seperti burung lovebird warna dan lovebird durasi ngekek. Pada dasarnya, lovebird memiliki ciri fisik yang sama, akan tetapi yang membedakan jenis lovebird di lihat dari warna dan vareasi bulunya. Burung lovebird violet memiliki beberapa jenis, dan setiap jenis lovebird yang ada memiliki vareasi warna yang berbeda, meskipun secara umum, sebagian … Read more

Perbedaan Lovebird Cobalt, Biru Mangsi dan Violet dan Harganya

lovebird cobalt, Violet, Biru Mangsi

Lovebird memiliki beberapa jenis yang di bedakan berdasarkan warna. Ya, warna bulu yang berbeda dari setiap lovebird membuat lovebird memiliki banyak jenis yang di bedakan berdasarkan perbedaan warnanya. Pada dasarnya, lovebird memiliki 2 warna jenis, yakni lovebird yang bewarna hijau dan biru, namun karena adanya mutasi hasil kawin silang antara warna lovebird yang berbeda, maka … Read more

Ciri-ciri Lovebird Batman Jenis , Harga dan Gambarnya

lovebird-batman

Burung lovebird memiliki berbagai macam jenis, dan setiap jenis tersebut biasanya yang membedakan adalah warna dan corak bulu burung tersebut, termasuk burung lovebird batman ini, dimana untuk jenis ini memiliki 3 jenis yang sepintas terkesan sama, namun memiliki nama atau jenis yang berbeda. Selain itu, meskipun memiliki kemiripan yang hampir sama, dari berbagai macam jenis … Read more

Cara Kompress Foto / Memperkecil Ukuran Gambar dengan Mudah

Memperkecil Ukuran Gambar

Ada berbagai cara kompress foto / memperkecil ukuran gambar yang dapat dilakukan dengan mudah. Terkadang kita menemui permasalahan yang disebabkan karena ukuran foto kita terlalu besar dan foto tersebut akan kita kirim ke seseorang. Ukuran foto yang besar menjadi permasalahan karena membutuhkan waktu lebih lama untuk diunggah ke situs. Mengunggah gambar untuk blog juga diperlukan ukuran gambar … Read more

Cara Memaster Murai Batu Agar Cepat Masuk Untuk di Tirukan

cara-masteran-murai-batu

Memaster burung murai batu menjadikan hal yang harus dilakukan untuk meningkatkan kemampuan berkicau bagi burung itu sendiri. Untuk melakukan masteran murai batu, maka bisa dengan menggunakan burung langsung yang di dekatkan dengan jenis burung lainnya atau bisa dengan menggunakan suara Mp3.  Menggunakan Mp3 yang diputar untuk di dengarkan pada burung peliharaan, memiliki keunggulan yang di … Read more

Download Suara Burung Cucak Ijo Mp3 Untuk Masteran ( Banyak Vareasi )

Download SUara Cucak Ijo

Burung cucak ijo cukup populer di Indonesia sendiri yang ikut meramaikan dunia  para kicau mania, karena suara khas yang dimiliki oleh burung menjadikan daya tarik tersendiri, yang memiliki suara kicauan yang ngerol yang menjadikan suara khasnya di cintai oleh para kicau mania.  Untuk mendapatkan kualitas kicauan terbaik yang mampu di keluarkan oleh burung itu sendiri, … Read more

Cara Menjinakan Burung Yang Giras Hasil Tangkapan Hutan dan Baru Beli

cara-menjinakan-burung

Menjinakan burung merupakan hal yang cukup menjadi perbincangan dari kalangan kicuamania atau pecinta burung, karena ada yang bisa melakukannya dengan mudah dan ada juga yang mengalami kesulitan ketika menjinakannya. Perlu untuk di ketahui, setiap burung memiliki karakteristik yang berbeda-beda, salah satunya adalah di mana burung memiliki kemudahan untuk di jinakan ada jenis burung yang sulit … Read more

Murai Nias: Ciri-ciri, Kelebihan, Suara, karakter, Perawatan, dll

murai batu nias

Murai batu memiliki banyak jenis dengan kelebihan masing-masing yang di miliki oleh burung murai batu tersebut. Murai batu nias sebenarnya memiliki kualitas kemampuan berkicau yang bagus, hanya saja pamor dari jenis murai batu nias kalah popular dengan burung murai batu ekor putih, seperti murai jambi, murai aceh, murai lampung dan murai medan. Padahal kualitas dari … Read more

Perbedaan Lovebird Fighter dan Lovebird Konslet dengan Kelebihan dan Kekurangannya

lovebird fighter

Suara ngekek dari burung lovebird merupakan ciri khas kicauan yang dimiliki oleh burung tersebut, semakin bagus kualitas yang dapat di keluarkan oleh lovebird tersebut, maka akan ningkat juga harga jual belinya. Dari kalangan lovebirdmania dikenal 2 jenis karakter lovebird yang terkenal, seperti lovebird fighter dan lovebird konslet. Pada umumnya, karakter lovebird sama saja, akan tetapi … Read more