Tips Lovebird Ngekek Nagen di Satu Titik

lovebird ngekek nagen

Tips Lovebird Ngekek Nagen di Satu Titik – Di ajang perlombaan burung, sering ditemukan lovebird yang selalu mengejar-ngejar lawannya saat bertanding. Perilaku lovebird yang tak mau duduk manis di tenggerannya itu tentu akan menjadikan penampilannya di gantangan makin tidak maksimal. Untuk panduan, simak tips lovebird main nagen di satu titik berikut ini. Burung yang tampil nagen saat … Read more

Tips dan Cara Merawat Lovebird Kontes

merawat lovebird kontes

Kriteria lovebird sebagai burung lomba tidak hanya dilihat dari kemampuan ngekeknya saja, tetapi juga sudah banyak kontes-kontes kecantikan lovebird yang menilai penampilan dan kecantikan bulu-bulunya. Pada hakekatnya, kontes yang menampilkan kecantikan lovebird dengan lomba adu suara tentu berbeda baik dari segi penilaian maupun burung yang dilombakan. Pada kontes kecantikan lovebird (Lovebird beauty contest & Show) … Read more

Ciri-ciri Lovebird Bermental Fighter / Petarung untuk Lomba

lovebird bermental fighter

Burung yang kerap menjadi sorotan di lapangan biasanya sudah mempunyai karakter dan mental yang sangat baik, salah satunya adalah bermental petarung atau fighter. Lovebird dengan mental tersebut tentu tidak akan mudah ngedrop saat dikepung oleh lawan mainnya di gantangan. Sebagai panduan, simak ciri-ciri lovebird bermental fighter / petarung untuk lomba berikut ini. Selain rawatan dan settingan … Read more

Ciri-ciri Lovebird Kacamata Topeng (Agapornis Personata )

lovebird kacamata topeng

Seseorang yang menyukai burung lovebird tentunya sudah tidak asing lagi dengan jenis lovebird yang satu ini, karena penampilannya cukup menarik yang terlihat berbeda dengan jenis lovebird lainnya. Lovebird itu banyak jenisnya, berdasarkan warna dan asal usulnya dengan ciri khas dan kemampuan berkicau yang berbeda pula. Lovebird ini kacamata topeng memilki nama Ilmiah Agapornis Personata, karena … Read more

Cara Mencetak Lovebird Euwing, Ciri-ciri dan Jenisnya

Cara Mencetak Lovebird Euwing

Cara Mencetak Lovebird Euwing – Bicara tentang burung lovebird banyak yang akan kita bahas kali ini, salah satunya adalah warna lovebird itu sendiri, dimana lovebird memiliki banyak jenisnya, seperti lovebird Euwing. Lovebird euwing atau lovebird ewing termasuk lovebird yang langka dan bisa di kategorikan dengan lovebird warna. Perpaduan dari bulu yang terdapat dari lovebird Euwing … Read more

Cara Mencetak Lovebird Albino Mata Merah dan Retina Merah

lovebird albino mata merah

Cara Mencetak Lovebird Albino – Lovebird albino memiliki beberapa jenis, seperti lovebird albino mata merah, dan lovebird albino retina mata merah. Pada dasarnya, untuk warna bulu tubuh lovebird memiliki warna bulu putih entah itu albino yang memiliki warna mata merah atau retina matanya merah. Ciri Lovebird Albino Mata Merah Ciri Albino Mata Merah Ciri lovebird … Read more

5 Penyebab Lovebird Gestang dan Cara Mengatasinya ( Gesek Tangkringan )

lovebird gestang

Salah satu persoalan lovebird yang kerap kali yang menjadi keluhan beberapa lovebirdmania adalah, dimana lovebird peliharaannya memiliki perilaku gestang. Lovebird Gestang adalah perilaku birahi yang di luar normal dari burung itu sendiri, dimana burung lovebird sering menggesekan kelaminnya ke tangkringan. Ya, dengan munculnya perilaku tersebut tentunya dapat menurunkan performa burung itu sendiri, termasuk kualitas suara … Read more

Lovebird Diare ? Inilah Penyebab dan Cara Mengatasinya

burung-lovebird-diare

Cara Mengatasi Lovebird Diare – Diare merupakan suatu penyakit yang mungkin saja terjadi pada burung peliharaan, termasuk burung lovebird. Diare itu sendiri banyak orang anggap, kotoran burung yang encer, namun hal tersebut tidaklah selalu benar.  Pada dasarnya sering kita jumpai diare pada burung bisa lihat dari kotoran yang encer, akan tetapi tidak semua diare harus … Read more

13 Perbedaan Lovebird Lutino dan Paskun/Pastel Kuning

Perbedaan lovebird lutino dan paskun

Lovebird lutino dan lovebird paskun atau pastel kuning memiliki kemiripan yang benar-benar mirip dari sisi warnanya, seperti warna kuning sebagai dominan tubuhnya dan warna orange, terlebih jenis lovebird paskun tersebut merupakan pastel kuning bersih yang memiliki bulu bersih. Banyak orang beranggapan, lovebird lutino memiliki warna yang bersih dan lebih terlihat lebih cantik untuk di lihat. … Read more

Cara Ternak Lovebird Agar Cepat Bertelur Untuk Pemula Yang Benar

Cara Ternak Lovebird

Cara ternak lovebird merupakan langkah yang tepat bagi seseorang yang ingin mengembangbiakan lovebird menjadi lebih banyak sehingga dengan cepat bertelur dan memproduksi anakan yang baik pula. Beberapa temen-temen kicaumania yang memiliki lovebird yang berkualitas dengan suara ngekek panjang atau suara berkualitas tentunya dapat menjadikan anakan dari burung tersebut dapat meningkat harganya. Dari pada menjual indukan … Read more