Penyebab dan Cara Mengatasi Burung Stres di Kandang Koloni

lovebird stres di kandang koloni

Dalam memelihara burung tentunya banyak beragam cara yang dilakukan, seperti memelihara dalam sangkar dan juga memelihara burung dalam kandang koloni. Dalam memelihara burung entah itu di kandang koloni atau sangkar memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing. Permasalahan yang kerap kali terjadi dalam memelihara burung di kandang koloni adalah dimana burung mengalami stres, mengalami cidera dan bahkan … Read more

Dimana Tempat yang Cocok untuk Ternak Lovebird ? Inilah Penjelasannya

Tempat yang Cocok untuk Ternak Lovebird

Kicaumania.net – Sebagian dari kicau mania tentunya masih bingung untuk beternak lovebird di dalam ruangan atau di luar ruangan/ruangan terbuka, karena mungkin melihat banyak peternak lovebird yang beternak lovebird di kedua ruangan tersebut. Setiap ternak lovebird menggunakan kandang di luar atau di dalam ruangan memiliki kelebihan masing-masing. Pada dasarnya, lovebird merupakan jenis burung yang mudah … Read more