Burung Remetuk Laut: Ciri, Habitat, Suara, Makanan, Perawatan, dll

gambar burung remetuk laut

Burung remetuk laut atau biasa juga di panggil dengan sebutan lain seperti burung pleci buana, sintier, harmoni, eng ong dan sir-sir ini memiliki kicauan yang merdu dan mengalun yang khas dari kicauannya. Karena suara kicauannya yang mengalun merdu dan penuh getaran membuat burung ini cocok sekali digunakan sebagai burung peliharaan atau bisa di pelihara sebagai … Read more

Burung Jagal Papua: Ciri-ciri, Suara, Perawatan, Karakter, Makanan, Dll

gambar burung jagal papua

Burung Jagal Papua – Burung yang mirip dengan burung kacer yakni burung jagal papua memiliki cukup banyak peminat, karena burung yang satu ini pandai untuk menirukan suara burung lain ( mimikri ), sehingga memiliki banyak variasi kicauan. Karena memiliki kepintaran yang bagus dalam menirukan suara burung lain, maka tidak heran jagal papua yang gacor sering … Read more

Burung Bubut Jawa: Suara, Ciri, Habitat, Makanan, dll

gambar burung bubut jawa

Burung Bubut Jawa – Penampilan fisik dari burung bubut jawa memang sepintas mirip seperti burung elang, namun nyatanya bubut jawa ini bukan burung predator seperti burung elang. Burung burung jawa Centropus nigrorufus merupakan burung yang masih dalam satu keluarga Cuculidae, dimana makanan yang biasa di konsumsinya merupakan pada serangga. Penampilan yang terlihat sangat dan gagah … Read more

Cucak Ijo Betina: Ciri, Kelebihan, Suara dan Perawatannya

Gambar cucak ijo betina

Cucak Ijo Betina – Mengetahui perbedaan jenis kelamin burung cucak ijo jantan dan betina menjadi hal yang perlu untuk diketahui bagi seseorang yang ingin memiliki burung tersebut. Terutama bagi seseorang yang ingin beternak cucak ijo untuk di kembangbiakan. Suara cucak ijo memang sangat bervaristif dan memiliki suara yang merdu, karena cucak ijo ini pintar sekali … Read more

Download Suara Burung Branjangan Mp3 Masteran dan Terapi [ TERLENGKAP ]

suara-burung-branjangan

Kicaumania.net – Pada kesempatan kali ini, kicaumania.net memberikan kumpulan suara burung branjangan dari berbagai macan jenis untuk memaster burung dan untuk sebagai pancingan yang bisa di download di tempat yang telah di sediakan di bawah ini. Alangkah baiknya, anda bisa memutar terlebih dahulu suara yang telah kami sediakan di bawah ini untuk di pilih, suara … Read more

Download Suara Burung Ciblek Masteran dan Pancingan MP3

Download Suara Burung Ciblek

Suara burung ciblek yang berkualitas tentunya membutuhkan perawatan dan melakukan pemasteran yang rutin, agar suara khas Ngebren yang dimiliki dan suara kicauan lain dari burung ciblek tersebut dapat dikeluarkan oleh burung itu sendiri.  Setiap burung ciblek memiliki potensi yang dapat mengeluarkan kicauan Ngebren tersebut, akan tetapi tidak semua pemilik burung ciblek mampu melakukannya dengan baik. … Read more

Cucak Wilis: Ciri, Subspesies, Makanan, Suara, Harga, Perawatan, dll

gambar burung rengganis

Cucak Wilis : Cucak Gunung (Pycnonotus bimaculatus) atau biasa di sebut dengan burung cucak wilis, cucak rawis atau burung rengganis ini memiliki suara kicauan yang tergolong meriah meskipun memiliki harga murah meriah, selain itu, dalam perawatan rengganis tergolong mudah untuk dilakukan, sehingga banyak pecinta burung menyukai burung yang satu ini. Cucak rawis ini merupakan genus … Read more

Cucak Kinoi/Rante Mas: Suara, Ciri, Kelebihan, Makanan, Perawatan, dll

gambar burung kinoi

Cucak Kinoi memiliki sebutan nama lain cucak rante mas yang masih satu keluarga cica-daun (Chloropseidae) ini masih kerabat dekat dengan burung cucak lain, seperti cucak ijo mini, cucak ijo kepala mas, cucak ijo dan cucak rante. Pada kesempatan kali ini, Kicaumania.net akan membahas tentang cucak kinoi, mulai dari ciri-ciri, perbedaan jenis kelamin jantan dan betina, … Read more

Burung Gereja: Suara, Makanan, Menjinakan, Jenis Kelamin dan Perawatannya

Download Suara Burung Gereja Mp3

Pada kesempatan kali ini, Kicaumania.net akan memberikan Informasi seputar burung gereja, mulai dari suara, Makanan, menjinakan, perawatan dan lain sebagainya yang sebentar lagi akan anda ketahui pejelasannya di bawah ini. Burung gereja merupakan jenis burung liar dan mungkin para kicau mania sering menemukan burung ini di sekitar lokasi rumah. Bukan hanya burung gereja, burung pipit … Read more

Download Suara Burung Cucak Biru Nembak dan Ngerol Mp3 Untuk Masteran

suara-cucak-biru

Asian fairy bluebird atau burung yang sering di sebut juga dengan Cucak biru (Irena puella), dimana kualitas suara kicauannya hampir mirip dengan suara burung cucak hijau, namun variasi kicauan cucak hijau lebih banyak varasi di bandingkan dengan cucak biru. Karena kualitas suara kicaunnya tersebut, tentunya menjadi salah satu pilihan yang bisa di jadikan burung kicauan … Read more