Contoh Template Daftar Riwayat Hidup Yang Baik dan Benar

Ketika melamar pekerjaan, nantinya sebagai pelamar kerja harus menyiapkan beragam dokumen perlengkapan untuk di berikan ke pihak perusahaan yang di lamar.

Dokumen tersebut biasanya berupa dokumen pribadi seperti KTP, KK, Ijazah fotocopian dan ragam dokumen lainnya.

Salah satunya dokumen terlampir adalah CV (Curriculum Vitae ) harus kamu masukan dalam surat lamaran kamu.

Dari Curriculum Vitae nantinya bukan hanya menampilkan data dokumen pribadi, namun dari CV tersebut kamu bisa menampikan kelebihan yang kamu miliki. Sehingga dengan adanya Curriculum Vitae yang ada di surat lamaran kerja sebaiknya kamu manfaatkan untuk menarik perhatian HRD agar kamu di terima di perusahaannya.

Karena terkait dengan untuk menarik perhatian pihak penerima kerja, untuk itu kamu harus membuat CV kamu tampil beda dan menarik dan hal-hal lainnya, sebentar lagi kamu ketahui semua penjelasnanya di bawah ini.

Cara Membuat Contoh CV Lamaran Kerja Menarik dan Benar

Setiap pelamar akan memiliki CV ( surat daftar riwayat hidup )  dengan berbeda-beda, beda dari isi tulisan dan design.

Dengan melihat banyaknya CV ( Daftar Riwayat Hidup ) dari banyak pelamar tentu saja kita bisa bersaing dari situ membuat CV yang menarik, singkat, padat dan jelas.

Ya, design pada CV memang menjadi nilai tersendiri, jika tampilan daftar riwayat tersebut menarik designnya. Meskipun banyak hal membuat keputusan pelamar kerja di terima atau tidak bukan itu salah satunya, namun akan lebih baik lagi banyak hal yang kamu “ tampilkan “ pada surat lamaran kerja kamu di lirik pihak HRD.

Begitu juga dengan isi daftar riwayat hidup kamu, gunakan kata-kata formal, tulisan rapih, tidak bertele-tele, jelas dan terlihat profesional.

Deskripsi Singkat dan Menarik

Surat Daftar riwayat hidup harus di buat singkat dengan deskripsi kamu miliki dan juga harus menarik.

Dari sana kamu bisa menulis beragam kegiatan dan aktifitas kamu disukai. Untuk itu persiapkan diri untuk mengisi CV (Curriculum Vitae ) tersebut dengan tepat.

Selain itu kamu juga bisa mengisi Curriculum Vitae dengan kemampuan yang dimiliki, jadi harus mengisinya deskripsi kamu dengan singkat, padat dan mudah di mengerti dan jangan panjang kata-katanya.

Contoh Pengalaman kerja pada CV Lamaran Kerja

 Untuk posisi tertentu terkadang perusahaan mencari pencari kerja sudah berpengalaman dengan kelebihan yang dimiliknya, untuk itu tuliskan dengan singkat pengalaman kerja yang dilamar tersebut pada Curriculum Vitae yang kamu bikin.

Akan tetapi untuk kamu yang memiliki pengalaman dan ingin melamar pekerjaan tersebut, untuk itu kamu perlu mengisi kelebihan pada waktu masa sekolah atau di lingkungan kamu, misalkan kamu berpengalaman di organisasi atau sertifikat pernah kamu ikuti, sebagai bahan pertimbangan untuk pihak HRD, bahwa kamu juga memiliki kelebihan, meskipun belum punya pengalaman bekerja di bidang kamu lamar tersebut.

Masukan Kehlian Utama dan Pendukungnya

Keahlian utama harus dimasukan pada CV kamu, karena keahlian tersebut akan di nilai oleh pihak HRD sebagai pertimbangan, dan juga bila perlu tambahkan seberapa besar keahlian tersebut kamu miliki tingkatannya.

Selain itu juga, masukan keahlian pendukung, misalkan kamu melamar kerja jualan online, maka bisa masukan juga keahlian pendukung, seperti kamu menguasi untuk berjualan di Marketplace, Microsoft Exel, Beriklan, menulis artikel dan keahlian pendukung lainnya yang kamu anggap perlu di masukan pada Curriculum Vitae .

Tulis Kontak yang bisa di Hubungi

Kontak kamu harus di tulis pada Curriculum Vitae , untuk berkomunikasi dengan pihak HRD, agar ketika kamu di terima bisa di hubungi.

Dan pastikan kontak kamu harus aktif, dan biasanya kontak bagus di masukan pada Curriculum Vitae seperti Number handphone/WhatApp dan email.

Jangan Membuat CV Berbelit-belit

Pada dasarnya CV itu harus di buat singkat, padat dan jelas dengan deskripsi yang kamu miliki dan jangan berbelit-beli, karena susah untuk di mengerti dan di fahami.

Karena, dengan Curriculum Vitae singkat dan lugas, maka point-point kamu miliki akan mudah di fahami oleh HRD dengan cepat.

Deskripsi CV Lamaran Kerja yang Jujur

Buat deskripsi tentang kamu jujur, terutama tentang kemampuan kamu yang dimiliki, terutama keahlian terkait dengan  posisi yang dilamar.

Karena, nantinya hal tersebut akan berkaitan dengan pekerjaan akan kamu kerjaan nantinya.

Gunakan Bahasa yang Mudah di Mengerti

Gunakan bahasa Indonesia baik dan benar, dan jangan gunakan bahasa gaul atau bahasa istilah kamu sendiri mengerti.

Karena tidak semua orang mengerti tentang bahasa gaul atau istilah-istilah lainnya yang tidak ada di kamus Indonesia.

Selain itu, jika kamu menggunakan istilah-istilah yang tidak sesuai dengan kaidahnya, bisa menjadi kamu di nilai kurang bagus, dan tidak memiliki nilai lebih.

Masukan Foto yang Formal dan Menarik

Gunakan foto terbaik kamu, misalkan menggunakan kualitas foto yang bagus, sehingga fotonya tidak ngeblur dan harus terlihat jelas.

Sebisa mungkin gunakan foto sopan, menarik dan formal/semi formal juga, supaya foto kamu menarik perhatian.

Tidak perlu cantik/ganteng, yang penting foto tersebut rapih, bersih, dan memberikan kesan positif.

Design CV Lamaran Kerja yang Menarik

Curriculum Vitae atau CV ini identik dengan design, yah design dari CV yang unik , menarik dan terlihat profesional akan menarik perhatian yang melihatnya.

Bayangkan, jika ada 50 orang pelamar dengan CV yang biasa saja, dan kamu memiliki desigh daftar riwayat hidu yang menarik, terlihat profesional maka fokus HRD akan teralihkan dan tertarik untuk melihat dan nyaman ketika melihatnya.

Dan, ini menjadi hal dasar yang sebaiknya kamu gunakan untuk menarik perhatian di awal dan selebihnya melihat isi dari deskripsi riwayat hidup kamu yang buat dengan singkat, jelas dan bagus.

CV Satu Halaman

 CV harus di buat satu halaman saja, dan tidak baik membuat CV lebih dari satu halaman saja, karena dasarnya CV merupakan deskripsi singkat dengan diri anda yang di buat jelas lugas, jelas, mudah di pahami dan tidak bertele-tele.

Daftar Contoh CV Lamaran Kerja

di bawah ini, ada beberapa contoh Curriculum Vitae kami bagikan, bisa kamu edit dengan identitas anda untuk kebutuhan melamar kerja. silahkan Klik link di bawah ini sesuai keinginan.

  1. Curriculum Vitaea Polosan/sederhana
  2. CV Design Sederhana
  3. Daftar Riwayat Hidup Design Profesional
  4. CV Design creative 

Kesimpulan :

Membuat CV menjadi hal yang di haruskan untuk pelamar kerja, namun kembali ke konsef dasar pembuatan CV (Curriculum Vitae ), dimana isinya harus jelas, tegas, mudah di pahami dan membawa kesan positif.

Leave a Comment