Aplikasi Pupuk Gandasil B dan D Agar Tanaman Subur & Panen Melimpah!

gandasil B dan D

Gandasil – merupakan salah satu jenis pupuk foliar yang memiliki banyak penggemar dari kalangan pecinta tanaman hias maupun tanaman buah. Pupuk ini merupakan salah satu jenis pupuk buatan PT. Kalatham Corporation yang memiliki banyak rekomendasi dari para pakar nutrisi tanaman. Pupuk gandasil ini sendiri terbagi menjadi dua jenis yaitu jenis B dan D. Gandasil B … Read more

Cara Menanam Seledri Dalam Pot

cara menanam seledri di pot

Siapa yang tidak mengenal seledri? apalagi untuk ibu-ibu di rumah yang sering memasak. Seledri menjadi salah satu bahan yang sering digunakan saat memasak. Dibandingkan membeli setiap hari, mengapa tidak mencoba cara menanam seledri sendiri di rumah? Bukan hanya dapat digunakan memasak, namun seledri juga menjadi salah satu obat herbal yang dapat digunakan mengobati berbagai penyakit. … Read more

Cara Ternak Entok Peluang Usaha Menguntungkan

Cara Ternak Entok

Salah satu peluang bisnis yang bisa kamu lakukan adalah ternak entok. Baik itu ternak entok petelur, maupun pedaging. Meskipun masih kalah terkenal dengan unggas lainnya, ternak entok cukup menjanjikan omset yang menggiurkan. Supaya sukses dalam ternak entok, ada baiknya kamu pelajari terlebih dahulu mengenai cara beternaknya, mulai dari persiapan kandang, cara agar cepat besar, cepat … Read more

Kekurangan dan kelebihan Pestisida Nabati

Kekurangan dan kelebihan Pestisida Nabati

Pestisida nabati tentu menjadi barang yang tidak asing lagi bagi petani Indonesia. Pestisida nabati atau yang sering disingkat penab ini berperang sangat penting untuk mengendalikan hama penyakit tanaman (HPT). Meskipun sudah cukup dikenal, namun ternyata belum terlalu banyak petani memilih pestisida nabati sebagai pilihan untuk mengendalikan hama penyakit tanaman. Ada banyak penyebab petani tidak menggunakannya … Read more

Wow!! Ada Banyak Manfaat Ajinomoto untuk Tanaman yang Luar Biasa!

ajinomoto untuk tanaman

Manfaat Ajinomoto untuk Tanaman – MSG atau Vetsin yang umumnya dipakai sebagai bahan penyedap rasa masakan, ternyata juga berguna di dalam dunia pertanian. Ya, manfaat MSG ini telah banyak dirasakan manfaatnya secara langsung oleh petani. Oleh karena itu, kini MSH banyak digunakan oleh para petani sebagai pupuk alternatif. Ajinomoto, tentu sudah sangat akrab di telinga Anda. Jenis … Read more

Jenis dan Manfaat Pupuk Mikro Lengkap Terbaik

pupuk mikro

Pupuk Mikro Lengkap – Selain unsur hara makro, unsur hara mikro juga menjadi bagian yang penting bagi berbagai jenis tanaman. Unsur mikro dibutuhkan tanaman dengan kadar yang sangat sedikit. Meskipun hanya dibutuhkan dalam jumlah kecil, namun hara mikro tetap mempunyai peran yang sangat vital bagi tanaman. Sebagian besar unsur hara mikro adalah berupa enzim-enzim atau … Read more

Kandungan dan Manfaat Pupuk NPK Cair yang Perlu diketahui

pupuk NPK Cair

NPK Cair – Pupuk NPK merupakan jenis pupuk majemuk dengan unsur N,P,K sebagai kandungan utama. NPK telah menjadi salah satu produk pupuk andalan para petani. Hal ini tentu saja karena khasiatnya yang telah terbukti sangat ampuh untuk menggemburkan tanah. Dengan manfaatnya yang sangat melimpah, maka tidak heran jika pupuk ini laris di pasaran. Lantas, apa … Read more

Wow! Ini Manfaat Luar Biasa Pupuk Nitrogen dan Jenisnya di Pasaran!

Pupuk Nitrogen

Pupuk nitrogen tentu sudah tidak asing lagi bagi Anda yang selama ini bergelut di dunia pertanian. Pupuk ini merupakan salah satu komponen dasar yang dibutuhkan dalam sintesis protein. Nitrogen umumnya terdapat di dalam protoplasma sel yang dibutuhkan dalam segala proses pertumbuhan dan juga merupakan bagian dari klorofil daun. Klorofil memiliki tanggung jawab dalam proses konversi … Read more