Camilan Seblak di tanah air menjadi salah-satu makanan camilan yang banyak di gandrungi di kalangan anak muda. Dimana rasa yang terdapat dari makanan seblak membuat penggemarnya menikmati makanan tersebut.
Setiap penjual seblak memiliki rasa yang berbeda-beda , tergantung bahan yang di gunakan dan penjual masak sesuai dengan ketampilan masing-masing penjual.
Pada kesempatan kali ini, kami akan membagikan informasi seputar tentang cara mencari jajanan seblak terdekat dari lokasi kamu saat ini yang memiliki rasa yang paut kamu coba sekarang juga, dan berikut di bawah ini cara mencari penjual seblak yang mungkin kamu minati.
Apa Itu Seblak ?
Seblak merupakan olahan masakan yang terbuat dari kerupuk yang di rebus, lalu di goreng dan di bumbui dengan bumbu khas seblak, seperti cabai rawit, penyedap rasa, kencur untuk membuat lezat masakan.
Saat ini, seblak di olah bukan hanya dari kerupuk yang memiliki bentuk bulat saja, banyak pilihan toping yang ada untuk menambah selera dan daya Tarik seblak yang di jual seseorang.
Selain kerupuk, variasi lain yang sering penjual seblak jual adalah menambahkan baso, ceker ayam dan lainnya, agar ,menambah variasi kenikmatan yang di dapat.
Cara Mencari Seblak Terdekat
Sebelum mencari penjual seblak terdekat dari lokasi kamu sekarang berada, maka penting sekali untuk melihat rekomendasi yang ada, seperti membaca review tentang rasa seblak yang pernah orang beli, melihat rating dan lain sebagainya, agar kamu puas dengan rasanya.
Caranya mudah untuk mengetahui penjual seblak terdekat dari lokasi kamu, aktifkan terlbih dahulu GPS/Lokasi di Hanphone kamu lalu, klik link di bawah ini.
Google
- Klik link ini https://www.google.co.id/maps/search/seblak+terdekat/ atau https://www.google.com/search?q=seblak+terdekat
- Lalu, lihat rating dan pilih salah satu seblak terdekat
- Baca ulasan
- Lalu klik salah satu warung seblak terdekat
- Setelah itu, ikut pejuntuk yang di berikan dan ikuti
- Selesai
Grab
Jika kamu berencan memberi makanan secara online, maka bisa menggunakan aplikasi ojok online seperti Grab.
Aplikasi grab ini bisa memberikan lokasi akurat dalam mencari warung seblak terdekat sesuai titik yang kamu masukan Ketika mengisi Alamat anda.
Untuk mencari warung seblak terdekat dengan aplikasi Grab ini, caranya sebagai berikut :
- Unduh Aplikasi Grab jika belum Mengistalnya
- Daftar grab dan isi Alamat
- Pada Manu Pilih Layanan Foof
- Setelah itu ketikan kata kunci “ seblak “
- Lalu aplikasi grab akan menampilkan daftar penjual seblak dengan jarak yang berbeda-beda
- Pilih lokasi warung seblak yang paling terdekat jaraknya
- Dan setelah itu, kamu bisa memilihnya dengan cara melakukan order
Rekomendasi Seblak Terdekat
Di bawah ini ada beberapa rekomendasi tukang seblak enak terdekat yang bisa kamu pilih di setiap berbagai lokasi kamu berada.
Warung Seblak Terdekat di Indonesia
Seblak Terdekat bandung
Seblak Syahrini : Alamat Kota Bandung, Kecamatan regol, Jalan Pasundan No.120, Pungkur. HP 082121467818
Warung Seblak Mahda : Cibeunying Kidul, Padasuka, ( Alamat Gg. Kretek I No.73/208c, RT.05/RW.03 ) HP 082120755580
Seblak Mamah Aceng Bandung : Kec. Batununggal, Samoja , RT.09/RW.09, HP 082121487283
Seblak Oces : Alamat Alfamart, Babakanciamis, Sumurbandung, Babakan Ciamis, jalan Purnawarman No.22, HP 081572829282
Seblak Terdekat Tangerang
Seblak DSA Inpres : Alamat , Kota Tangerang, Kecamatan Larangan, Jalan Inpres Raya No. 8, Larangan Utara, Larangan, RT.003/RW.008, HP 089681238676
Seblak Gaul : Alamat , Kota Tangerang Selatan, Kecamatan Serpong, Jalan Nn No.43, Ciater
Seblak DSA : Alamat , Kecamatan Ciledug, Sudimara Timur, Jl. Cipto Mangunkusumo No.86, RT.001/RW.009, HP 085694927151
Seblak Jeletet Anna Pasar Lama, Alamat , Kec. Tangerang, Sukasari, Jalan Kisamaun No.101, RT.006/RW.016, HP 087882339300
Seblak Terdekat Jakarta
Seblak Jeletet Murni, Jakarta Utara, Kecamatan Pademangan, VR5Q+JVJ, Jl. Pademangan III Gg. V, RT.5/RW.9
Seblak ZAHRA PRASMANAN Haji Ten RAWAMANGUN, Alamat , Kecamatan Pulo Gadung, Rawamangun, Jl. H. Ten II No.24, HP 083892558806
Seblak Smaput 2, Alamat , Kota Jakarta Timur, Kecamatan Ciracas, RT.10/RW.9, Ciracas, HP 082114095049
seblak Jeletet Murni Tanjung Duren, Alamat, Kecamatan Grogol petamburan, Tanjung Duren Utara, Jalan Tanjung Duren Duren Utara 4 No.56b, RT.9/RW.3, HP 083897437606
Seblak Edun 5 Cipete, Alamat, Kecamatan Cilandak, gandaria Selatan, Jl. Madrasah Kel No.48, RT.8/RW.1, HP 081808526092
Seblak Terdekat Surabaya
Seblak Surabaya Jeng Inuy, Alamat, Tembok Dukuh, Jalan Asem Jajar 9 No.23 , Jalan Kalibutuh Timur Gang Lebar IX, HP 081703869800
Seblak Manten (Pujasera) 212, Alamat, Kecamatan Sukolilo, Nginden Jangkungan, Jalan Nginden Semolo No.20, HP 081290071626
Seblak Abang, Alamat, Kecamatan Sambikerep, Bringin, Jalan Alas Malang No.234, HP 081397781572
Seblak Bandung Aulia, Alamat, Kecamatan Sukolilo, Menur Pumpungan, Jalan Menur Pumpungan No.67